oleh

Unggul di 3 TPS, Nanang Sutisna Kembali Pimpin Desa Sukawana

MAJALENGKA, jurnalmedia.com — Pesta demokrasi pemilihan Kepala Desa (Kades) Sukawana Kabupaten Majalengka sudah final, dengan perolehan suara calon Kades nomor urut 1, Agus Sunyoto meraih 811 suara. Sedangkan petahana (incumbent.red) Nanang Sutisna memperoleh 857 suara.

Menurut Nanang Sutisna, kemenangan ini adalah kemenangan bersama warga Sukawana dimana mereka masih menginginkan dirinya untuk memimpin Desa Sukawana 6 tahun kedepan.

“Terima kasih atas doa dan dukungannya untuk warga Sukawana, karena tanpa mereka saya tidak mungkin bisa kembali terpilih lagi sebagai Kuwu (Kades.red) di Sukawana,” ucap Nanang, saat dimintai keterangan melalui pesan whatsapp, Sabtu (22/05/2021).

Nanang menegaskan, dengan terpilihnya kembali sebagai Kades, dirinya akan menuntaskan program-program yang sebelumnya.

Baca Juga  Upaya Menjaga Stabilitas Harga Pangan, Pemkab Tubaba Menggelar Pasar Mueah

Kemenangan Nanang Sutisna mengungguli lawan politiknya dengan selisih 46 suara.

Dari total 1.935, sebanyak 263 hak suara tidak digunakan dan 14 suara dinyatakantidak sah. dengan begitu suara yang sah 1.668

Berikut Rekapiyulasi perolehan suara Pemilihan Kepala desa Sukawana  di 5 TPS :

 

Tandi

 

Komentar